Sajian Sedap
Bumbu yang sudah dihaluskan, ditumis hingga harum, demudian ditambahkan serai dan daun jeruk agar menambah aroma segar.
Baca: Soto Klethuk
Baca: Sroto Sokaraja
Setelah matang dan tercampur sempurna, bumbu tumis dicampurdan dimasak bersama dengan kaldu dan potongan daging hingga matang.
Dalam satu sajian Rawon (100 gram), terdapat nilai gizi sebagai berikut:
Energi: 499 kj/ 119 kalori
Lemak: 74 gram
Kolesterol: 28 mg
Protein: 9.6 gram
Karbohidrat: 3.48 gram
Serat: 0.4 gram
Gula: 0.45 gram
Sodium: 171 mg
Kalium: 233 mg
Resep Rawon
Rawon Daging Sapi
500 gram daging sengkel
2000 ml air
5 lembar daun jeruk, buang tulangnya
2 batang serai, memarkan
1 batang daun bawang, potong 1 cm
1 blok kaldu sapi
ARTIKEL REKOMENDASI
KOMENTAR