Ribuan Orang di India Tertipu Vaksin Covid-19 Palsu, Isinya Air Garam

Ribuan orang di Mumbai, India menjadi korban pemberian vaksin covid-19 palsu berisi air larutan garam.


zoom-inlihat foto
Ilustrasi-vaksin-Covid-19.jpg
freepik.com
Ilustrasi vaksin Covid-19


Saat ini, tersedia 2 vaksin Covid-19 buatan dalam negeri, yaitu Covishield dan Covaxin.

Vaksin Sputnik V buatan Rusia juga sudah mengantongi izin dan dipakai dalam jumlah terbatas.

Pemerintah juga sedang mempertimbangkan beberapa kandidat lain, yang tengah diuji untuk memastikan keselamatan dan efikasi.

Di antaranya adalah ZyCov-Di, yang dikembangkan Zydus-Cadila.

Sementara itu, Biological E akan memproduksi vaksin yang dikembangkan perusahaan AS, Johnson & Johnson.

Perusahaan Bharat BioTech saat ini mengembangkan vaksin yang diteteskan melalui hidung.

Baca: Target Herd Immunity Indonesia, Jokowi Tagetkan 2 Juta Dosis Vaksinasi Harian per Agustus

Baca: Vaksin Gotong Royong

(TribunnewsWiki.com/Restu)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved