Menteri Agama Tegaskan Larangan Mudik Berlaku untuk Semua Warga, Santri Tak Dapat Dispensasi

Menteri Agama sebut mudik lebaran resmi dilarang untuk semua masyarakat, termasuk santri yang tak akan dapat dispensasi.


zoom-inlihat foto
Menteri-Agama-Indonesia-Yaqut-Cholil-Qoumas.jpg
ANDI HARTIK
Menteri Agama Indonesia, Yaqut Cholil Qoumas


Sehingga kata Ariza, kebijakan pelarangan mudik bukan hanya akan melindungi warga Jakarta saja.

Namun juga turut melindungi seluruh masyarakat Indonesia dari bahaya Covid-19.

Ariza mengingatkan warga Jakarta agar tidak membawa virus ke kampung halaman dan menularkannya kepada keluarga di wilayah Indonesia lain.

Menurut Ariza, silahturahmi selama pandemi ini bisa dilakukan dengan cara-cara yang aman seperti lewat video virtual dan telepon.

Baca: Menteri Agama Larang Mudik dan Takbir Keliling Lebaran 2021, Dahulukan yang Wajib bukan yang Sunnah

Baca: Nekat Colong Start Mudik Sebelum Tanggal 6 Mei, Siap-siap Dikarantina di Tempat Ini Selama 5 Hari

Baca artikel lain mengenai larangan mudik Lebaran 2021 di sini.

(TribunnewsWiki.com/Restu, Wartakotalive.com)

Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Menteri Agama Yaqut Cholil: Tidak Ada Dispensasi Mudik untuk Santri





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved