Password Kurang Aman, Webinar Zoom Sosialiasi Pilkada KPU di Sumatera Barat Disusupi Video Asusila

Webinar sosialisasi Pilkada Sumatera Barat via Zoom bocor dan disusupi video asusila akibat kelengahan penyelenggara soal keamanan password.


zoom-inlihat foto
zoom-rapat.jpg
Instagram/pramonoanung
Suasana rapat terbatas Presiden Joko Widodo dengan sejumlah menterinya, Senin (16/3/2020) via Zoom.


"Pertemuan Zoom hanya direkam di server pilihan host, baik secara lokal di perangkat host atau mengunggahnya ke cloud Zoom.

Jika host memilih mengunggahnya di tempat lain, kami mengimbau agar sangat berhati-hati dan transparan dengan peserta rapat," jelas perwakilan Zoom.

Konsen terhadap kerentanan keamanan Zoom mulai ramai dibicarakan beberapa waktu lalu. CEO Zoom, Eric Yuan juga mengakui aplikasinya tidak sepenuhnya aman dan menegaskan bahwa yang terlindungi hanya pengguna Zoom premium.

Eric beralasan, tidak memproteksi pengguna Zoom reguler karena takut aplikasi tersebut digunakan oleh pihak tak bertanggungjawab untuk aktivitas kriminal atau yang bertentangan dengan hukum.

(Tribunnewswiki.com/Ris)

Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com berjudul Webinar Sosialisasi Pilkada KPU Sumbar Disusupi Video Porno.





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved