Istri Buntuti Suami PNS Sumenep hingga Surabaya: Ternyata Kepergok Selingkuh dengan Perempuan Lain

GF kepergok berselingkuh dan berduaan dengan seorang perempuan lain dalam kamar di sebuah hotel di Surabaya.


zoom-inlihat foto
istriselingkuh2211.jpg
ISTIMEWA/TRIBUNMADURA.COM
Istri Buntuti Suami PNS Sumenep hingga Surabaya: Suami Kepergok Selingkuh dengan Perempuan Lain.


Pertikaian sempat dilerai oleh sang istri, namun saat dilerai pelaku mundur sambil memindahkan tas punggung yang dibawanya dan mengeluarkan senjata tajam.

Saat itulah pelaku kembali melakukan penyerangan dengan menggunakan senjata tajam.

"Korban mengalami luka pada lengan tangan kiri, telapak tangan kiri dan luka gores pada lengan tangan kanan atas," ungkap sumber.

Melihat kejadian itu, istri pelaku berteriak minta tolong dan membawa korban ke ruang UGD Puskesmas Abiansemal untuk dirawat.

Sementara pelaku langsung meninggalkan puskesmas.

Kapolres Badung AKBP Yudith Satria Hananta saat dikonfirmasi membenarkan adanya penganiayaan tersebut.

Hanya saja pihaknya mengaku kasus tersebut ditangani Polsek Abiansemal.

“Iya coba langsung konfirmasi ke Kapolsek, " ungkapnya.

Kasubag Humas Bag Ops Polres Badung Iptu I Ketut Oka Bawa, SH dikonfirmasi terpisah juga membenarkan kejadian tersebut.

Iptu I Ketut Oka Bawa mengatakan pelaku telah diamankan di Polsek Abiansemal guna proses lebih lanjut.

"Masih dilakukan penyelidikan, untuk pelaku dan barang bukti berupa sajam sudah diamankan pihak Kapolsek," pungkasnya.

Baca: Kesuruhan Wamena, Fasilitas Umun Dibakar Hingga Hentikan Operasional Bandara

Sudah Sering Ditegur

Ternyata korban sudah sering ditegur pimpinannya karena menjalin hubungan terlarang dengan istri pelaku, AS.

“Betul (motif) perselingkuhan antara pelapor (korban) dengan istri pelaku. Informasi dari sejawatnya bahwa dokter tersebut sudah ditegur juga oleh pimpinan Puskemas,” kata Kapolres Badung AKBP Yudith Satriya Hananta, Jumat (20/9).

Menurut AKBP Yudith, huhungan gelap antara korban dan AS tersebut sudah tercium pegawai di Puskesmas tersebut.

Oleh karena itu pimpinan Puskesmas menegur mereka karena sama-sama sudah berkeluarga.

“Hubungan mereka itu baru beberapa bulan karena korban juga baru pindah ke Puskesmas Abainsemal. Yang jelas tetap kami proses pelaku karena perbuatannya tersebut,” ujarnya.(*)

 





Editor: haerahr
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved