Resep Patbingsoo, Es Serut dengan Topping Khas Korea yang Cocok Jadi Takjil Berbuka Puasa

Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Patbingsoo untuk sajian buka puasa

Cara Membuat

1. Presto kacang merah dengan air 50 menit sampai kulitnya pecah.

2. Tambahkan gula pasir. Aduk rata sampai mendidih kembali. Tuang larutan tepung beras sambil diaduk sampai meletup-letup.

3. Masukkan pasta vanilla. Aduk rata. Angkat. Dinginkan.

4. Buatlah es dengan mengaduk rata santan dan kental manis. Sendokkan es serut ke dalam gelas yang berisi mangga. Tuang campuran santan. Beri kacang merah.

5. Patbingsoo ala Korea Selatan siap disajikan sebagai takjil buka puasa.

Baca: Resep Luqaimat, Kudapan Khas Arab Saudi yang Manis dan Lembut Rekomendasi Sajian Berbuka Puasa

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)

Baca selengkapnya terkait resep buka puasa di sini



Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
BERITA TERKAIT

Berita Populer