"Awalnya itu pembinaan untuk organisasi, saya sebagai tokoh Pemuda Pancasila supaya bisa menghilangkan pecandu narkoba."
"Sifatnya membantu warga di sana, itu permintaan masyarakat," tuturnya.
Meski demikian, ia mengklaim bahwa tidak mempekerjakan orang yang dibinanya tetapi memberikan keterampilan.
"Bukan dipekerjakan, hanya untuk memberikan sebagai skill supaya menjadi keterampilan dari situ orang itu bisa memanfaatkan di luar," katanya.
Baca: Kronologi OTT KPK di Langkat, Bupati Terbit Rencana Sempat Kabur Lalu Serahkan Diri ke Polres Binjai
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)
Baca selengkapnya terkait kerangkeng rumah Terbit di sini