Tali Lift Putus, Ketua dan Anggota DPRD Yogyakarta Terjatuh Dari Lantai Dua: Standarisasinya Kurang

Penulis: Maghita Primastya Handayani
Editor: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lift pribadi milik Ketua Dewan Pemerintah Rakyat Daerah (DPRD) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Nuryadi yang terjatuh akibat tali lift putus, Selasa, (15/9/2020). Lift tersebut akan dievaluasi dan pembongkaran diprakirakan akan segera dilakukan karena tidak memenuhi standar keamanan.

Huda menjelaskan akan melakukan evaluasi terkait kecelakaan kerja yang terjadi bersama Sekretaris DPRD DIY.

"Kami akan evaluasi bersama Sekwan (Sekretaris DPRD DIY), jangan ada alat-alat yang tidak safety (aman) karena untuk keselamatan," kata Huda di Gedung DPRD DIY, Selasa.

Baca: Akademi Pariwisata Buana Wisata (Akpar Buana) Yogyakarta

Baca: Pupus Sudah Mimpi BJ Habibie, Pesawat N250 Gatotkaca Buatan Indonesia Dimuseumkan di Yogyakarta

Baca: Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo (STIPRAM)

(TRIBUNNEWSWIKI/Magi, TRIBUNJOGJA/Miftahul, KOMPAS/Wisang)

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul "Hendak Ikuti Rapat Paripurna, Ketua DPRD DIY Jatuh dari Lift Lantai 2 Gedung Dewan"

dan di Kompas.com dengan judul "Lift yang Talinya Putus Dipasang Ketua DPRD DIY karena Tak Kuat Lagi Naik Tangga"



Penulis: Maghita Primastya Handayani
Editor: Melia Istighfaroh
BERITA TERKAIT

Berita Populer