Petisi tersebut muncul di laman daring Change.org, yang diajukan oleh akun atas nama RAKYAT ACEH yang diposting Jumat (29/5/2020). Pantauan Serambi hingga tadi malam, petisi itu telah mendapat 891 pendukung dan dikomentari sebanyak 64 kali.
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Kaka, masrizal/zubir/zaki mubarak)
Sebagian artikel ini telah tayang di SerambiNews dengan judul, "Dari Protes Keras Pemerintah Aceh, Imbauan MPU, hingga Petisi"