Malang Raya Ajukan PSBB, Tunggu Keputusan Gubernur Jawa Timur

Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tiga kepala daerah di Malang Raya (barisan depan) usai rapat koordinasi tentang persiapan PSBB di Bakorwil III Malang, Selasa (28/4/2020) malam.(KOMPAS.COM/ANDI HARTIK)

Tapi, Pemkab Malang dan Pemkot Batu mundur di tengah pembahasan.

Baca: Ramalan Zodiak Cinta Kamis 30 April 2020, Leo Bersikaplah Sabar, Libra Ungkapkan Keinginanmu

Baca: SM Entertainment Konfirmasi Chen EXO dan Istrinya Sambut Kelahiran Putri Pertama

Gubernur jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (Instagram @khofifah.ip)

Meski ketiga kepala daerah tersebut sepakat mengajukan PSBB, mereka masih harus menunggu keputusan dari Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa.

Kepala Bakorwil III Malang, Syaichul Gulam mengatakan, akan membawa hasil rapat koordinasi itu ke Gubernur Jatim. “

Kita akan ke gubernur dulu.

Karena nanti gubernur akan menyampaikan ke Kementerian Kesehatan bahwa tekatnya dari kepada daerah yang ada di Malang Raya begitu,” katanya.

Baca: Sebut Tak Berbahaya, Pengajar Poltekkes Ini Ungkap Hanya 3 Golongan Rentan Terpapar Virus Corona

Baca: Wali Kota Solo Tetap Ambil Jalur Hukum Guna Tindak Pemilik Kos yang Usir 3 Perawat RSUD Bung Karno

Meski demikian, pihaknya masih akan melakukan skoring untuk memastikan bahwa Malang Raya layak menerapkan PSBB.

Dia mengatakan, pihaknya harus melakukan sejumlah prosedur meskipun akan membuat pengajuan PSBB berlarut-larut.

“Kita prosedurnya begitu. Kita harus melalui kajian-kajian dulu,” katanya.

(TribunnewsWiki.com/SO/Kompas.com)


Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Seluruh Kepala Daerah di Malang Raya Sepakat Ajukan PSBB"



Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
BERITA TERKAIT

Berita Populer