Mantan Manajer Ducati dan Repsol Honda Ungkap Penyebab Valentino Rossi Gagal Juara Bersama Ducati

Penulis: Febri Ady Prasetyo
Editor: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Valentino Rossi membalap menggunakan Ducati GP

Mengendarai Ducati GP7, Casey Stoner berhasil mendominasi musim 2007 dan mengalahkan Valentino Rossi dan Dani Pedrosa.

Pada 2011, Stoner memutuskan pindah ke Repsol Honda dan berhasil menjuarai musim tersebut.

Namun, pembalap Australia ini memilih pensiun dari MotoGP setahun kemudian.

Casey Stoner (Commons.wikimedia.org)

2. Freddie Spencer

Pembalap Amerika Freddie Spencer menjuarai kelas premier musim 1983 ketika berumur 21 tahun dan 258 hari.

Mengendarai Honda NS500, Freddie Spencer menunjukkan dominasinya dengan meraih enam kemenangan pada musim tersebut.

Dia kembali mendapat gelar juara dunia pada 1985.

Freddie Spencer (Commons.wikimedia.org)

1.   Marc Marquez

Rekor Freddie Spencer yang bertahan selama tiga dekade akhirnya dipecahkan oleh pembalap berjuluk Baby Alien ini.

Marc Marquez menjuarai musim perdananya di MotoGP, yakni pada 2013, ketika masih berumur 20 tahun dan 266 hari

Baca: Marc Marquez

Selain itu, Marc Marquez juga memecahkan rekor sebagai pembalap termuda yang memenangkan seri MotoGP.

Marc Marquez (Instagram.com/marcmarquez93)

Artikel ini telah tayang di Gridoto.com dengan judul "Flashback! Ini Alasan Valentino Rossi Tak Bisa Sukses dengan Ducati"

(Gridoto.com/Rezki Alif Pambudi/TribunnewsWiki/Febri)



Penulis: Febri Ady Prasetyo
Editor: Melia Istighfaroh
BERITA TERKAIT

Berita Populer