"Kami juga minta pengelola kafe menyadari kondisi bahwa saat ini Surabaya darurat corona," jelasnya.
Polsek Wiyung juga diketahui gencar menyosialisasikan potensi penyebaran virus corona di sejumlah kafe di Surabaya.
Pihak kepolisian tidak ingin adanya kerumunan massa yang menambah potensi penyebaran virus orona.
(TRIBUNNEWSWIKI/Afitria) (Kompas.com/Achmad Faizal)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cegah Penyebaran Corona, Polisi Bubarkan Pengunjung Kafe di Surabaya