KALEIDOSKOP 2019 : Prestasi Bulu Tangkis Indonesia di Turnamen BWF World Tour 2019 dan Major Event

Penulis: Abdurrahman Al Farid
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut adalah prestasi yang telah diraih oleh atlet bulu tangkis Indonesia di turnamen BWF World Tour 2019 dan Major Event.

Super 100

- Shesar Hiren Rhustavito (Russian Open)

- Adnan Maulana/Mychelle Crhystine Bandaso (Russian Open)

- Ni Ketut Mahadewi/Tania Oktaviani Kusumah (Russian Open)

- M Shohibul Fikri/Bagas Maulana (Hyderabad Open)

- Firman Abdul Kholik (Akita Masters)

- Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta (Vietnam Open)

- Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto (Yuzu Indonesia Masters)

Tim Beregu U-19 Indonesia menjuarai World Junior Championships 2019 di Kazan, Rusia, setelah mengalahkan Tiongkok dengan skor 3-1. (PBSI)

Major Event

- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Emas - Kejuaraan Dunia)

- Tim Junior Indonesia (Emas - Suhandinata Cup)

- Tim Indonesia (Perunggu - Sudirman Cup)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/ Abdurrahman Al Farid)(Sripoku/Bolasport)



Penulis: Abdurrahman Al Farid
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer