KPK Tak Kunjung Tangkap Syahrul Limpo, Diduga Ada Perintangan Penyidikan

Pengamat politik menduga ada perintangan penyidikan dalam kasus dugaan korupsi yang menjerat mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.


zoom-inlihat foto
Menteri-Pertanian-Syahrul-Yasin-Limpo.jpg
Humas Kementan
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.


Pertemuan antara Firli dan Syahrul itu terjadi di sebuah lapangan badminton yang diduga berlokasi di sekitar Jalan Tangki, Mangga Besar, Jakarta Barat.

Dalam foto itu Firli tampak duduk di bangku pinggir lapangan badminton. Di depannya ada pria berkacamata yang mengenakan kemeja.

Baca: Surat Penetapan Menteri Syahrul Limpo Jadi Tersangka oleh KPK Bocor di Media Sosial

Baca: Kapolri Langsung Cek Dugaan Pemerasan oleh Pimpinan KPK ke Mentan Syahrul Yasin Limpo

Di media sosial beredar foto Ketua KPK Firli Bahuri bertemu dengan pria yang diduga adalah Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.
Di media sosial beredar foto Ketua KPK Firli Bahuri bertemu dengan pria yang diduga adalah Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo. (Warta Kota)

Tidak diketahui kapan pertemuan Firli dengan pria itu terjadi. Berikut foto tersebut.

Firli lagi-lagi membantah adanya pertemuan dengan Syahrul.

Dia mengaku bermain bulu tangkis dua kali sepekan guna menjaga kesehatan. Menurut Firli, dia tidak mungkin menemui Syahrul di tempat terbuka semacam itu.

“Tempat itu adalah tempat terbuka jadi saya kira tidak akan pernah hal-hal orang bertemu (Menteri Pertanian),” kata dia menjelaskan.

(Tribunnewswiki)

Baca berita lain tentang Komisi Pemberantasan Korupsi di sini.





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved