Apa Itu Embun Upas ? Embun Racun yang Mirip Embun Salju, Biasa Selimuti Dataran Tinggi Dieng

Mengenal embun upas atau embun racun yang kembali menutupi dataran tinggi dieng, berikut informasi lengkapnya


zoom-inlihat foto
Fenomena-Embun-Upas-di-Dataran-Tinggi-Dieng.jpg
DOK. Instagram @wisatadieng_id
Fenomena Embun Upas di Dataran Tinggi Dieng


Sebab, meskipun suhu sangat dingin namun embun upas menyebabkan dedaunan dan tamanan bawah menjadi kering, bahkan mati.

"Waspada menggunakan api, puntung rokok, karena kondisinya (saat ini) untuk tanaman-tanaman yang ada di rumput dan savana itu sudah mulai kering. Itu harus diantisipasi," pesan Syarif dikutip dari Kompas.com (26/7/2022).

Ia juga menekankan agar wisatawan yang berkunjung tidak membuang sampah sembarangan

(TRIBUNNEWSWIKI/Ka)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved