Sambal Bakasang

Sambal Bakasang merupakan sambal khas dari Manado


zoom-inlihat foto
Sambal-Bakasang-1.jpg
Dok. clairineaurellia
Ilustrasi Sambal Bakasang

Sambal Bakasang merupakan sambal khas dari Manado




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Sambal Bakasang merupakan sambal khas dari Manado.

Di Manado sambal ini menjadi salah satu sambal populer.

Sambal bakasang ini cocok dijadikan sebagai pelengkap ketika makan udang, ikan dan makanan laut lainnya.

Biasanya sambal ini disajikan bersama dengan daun kemangi. (1)

Ilustrasi Sambal Bakasang
Ilustrasi Sambal Bakasang (yaresep.com)

Baca: Sambal Goreng Kentang

  • Bahan-bahan #


- Bakasang (terasi) 2 sendok teh, bakar

- Ikan cakalang 4 ruas jari, bakar

- Bawang merah 4 butir, bakar hingga layu

- Tomat 1 buah, bakar hingga layu

- Cabai merah 2 buah

- Cabai rawit 5 buah atau sesuai selera

- Jahe 1/2 cm

- Garam secukupnya

- Air jeruk limau 1 sendok teh. (1)

Baca: Sambal Embe

  • Cara Membuat #


1. Haluskan bakasang, ikan cakalang, bawang merah, tomat, cabal merah, cabal rawit, jahe, dan garam hingga halus.

2. Tambahkan air jeruk, aduk rata.

3. Sajikan sambal. (1)

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N)



Nama Sambal Bakasang
Asal Manado
   


Sumber :


1. www.eresep.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved