Korban Pelecehan Seksual di KPI Pusat, MS Akan Dilaporkan Balik oleh Terduga Pelaku ke Komnas HAM

Kasus pelecehan seksual yang melibatkan anggota KPI Pusat menemui babak baru, kini terduga pelaku akan melaporkan MS ke Komnas HAM


zoom-inlihat foto
1-Tegar.jpg
Tribunnews.com/Fandi Permana
Tegar Putuhena (kiri) selaku kuasa hukum terduga pelaku pelecehan di lingkungan KPI Pusat bersama kuasa hukum RM Anton Febrianto memberikan keterangan pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Pusat, Senin (6/9/2021)


Lebih lanjut, ia juga mengatakan keluarga para terduga pelaku pelecehan ikut terkena dampak yang cukup besar.

"Itu suratnya karena beberapa netizen di media kecewa dan merasa marah atas sikap pelaku dan ingin menemui pelaku agar dilakukan efek jera, tapi netizen tidak hanya menghujat pelaku, tapi keluarga dan anak anaknya," jelas Rony saat ditemui awak media di RS Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur, Senin (6/9/2021).

Rony mengungkapkan kliennya berpesan agar masyarakat tidak menghakimi maupun melakukan cyber bullying terhadap para keluarga terduga kasus pelecahan.

Lantaran keluarga terduga pelaku pelecehan tidak turut andil dalam kasus tersebut.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/PUAN)

Baca lengkap soal KPI Pusat di sini

 





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Suka Duka Tawa

    Suka Duka Tawa adalah sebuah film drama komedi
  • Film - Caleg by Accident

    Caleg by Accident adalah sebuah film drama Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved