Nekat Mudik, 8 Pemudik Di Kudus Dijemput Satgas Untuk Rapid Antigen

8 orang ini yang nekat mudik ke kampung halamannya di Kudus Jawa Tengah untuk berkumpul dengan keluarganya di momen lebaran.


zoom-inlihat foto
Pemudik-di-Kudus.jpg
TRIBUNBANYUMAS/RAKA F PUJANGGA
Pemudik menjalani tes rapid antigen untuk memastikan kondisi kesehatan mereka di UPT Puskesmas Wergu Wetan, Kudus, Jumat (7/5/2021).


Sedangkan bagi pemudik yang positif dan memiliki gejala, bisa melaksanakan perawatan di RSUD dr Loekmono Hadi Kabupaten Kudus.

Baca: Mendagri Perintahkan Kepala Daerah Beri Sanksi untuk Warganya yang Nekat Mudik

Namun jika hasilnya positif tanpa gejala, bisa memilih menjalani isolasi mandiri di Rusunawa Bakalankrapyak atau di rumah.

"Sampai sekarang, semua pemudik yang sudah dites, hasilnya negatif. Mudah-mudahan tidak ada yang positif," jelas dia.

Sedangkan untuk ketersedian stok rapid antigen, Titi mengatakan, jumlahnya masih mencukupi, yakni sebanyak 250 buah.

"Kemungkinan, jumlah ini masih cukup untuk memenuhi kebutuhan pemeriksaan pemudik," kata dia.

Baca informasi seputar mudik di sini

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N/Tribunnews.com/Theresia Felisiani)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Curi Start Mudik, 8 Pemudik di Kudus Dijemput Satgas Jogo Tonggo, Diminta Rapid Antigen 

 





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved