KSAL : KRI Nanggala-402 Berada di Kedalaman 850 Meter

Posisi di kedalaman 850 meter ini menyulitkan pengangkatan menggunakan kapal selam atau mengerahkan ROV (Remotely operated underwater vehicle).


zoom-inlihat foto
KSAL-Laksamana-Yudo-Margono.jpg
Tangkapan Layar YouTube KOMPASTV
Kepala Staf TNI Angkatan Laut, Laksamana Yudo Margono mengatakan Tim SAR menemukan barang dan kepingan yang diduga kuat bagian dari kapal selam KRI Nanggala-402.


"Kemarin di KRI Rimau, ada satu titik magnet yang cukup kuat. Nah, mudah-mudahan itu tidak berubah. Akan dikejar ini," ujar Riad.

"Mudah-mudahan ini akan menjadi titik terang," tambahnya.

Baca update informasi seputar Nanggala-402 di sini

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N/Tribunnews.com/Maliana)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul KRI Nanggala-402 Diprediksi Ada di Kedalaman 850 Meter, KSAL: Menyulitkan Pengangkatan





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved