Tips Bikin Nastar Tanpa Mixer Anti Gagal, Lezat dan Tidak Mudah Hancur untuk Sajian Lebaran

Berikut adalah tips buat nastar tanpa menggunakan mixer, rasa lezat, dan tidak mudah hancur untuk lebaran


zoom-inlihat foto
NastarNastar.jpg
Kompas
Nastar


- 125 gr margarin

- 110 gr susu bubuk

- 110 gr gula halus

- 2 butir kuning telur

- 75 gr keju parut

Bahan selai nanas:

- 750 gr nanas parut

- 150 gr gula pasir

- 5 buah cengkih

- 1 sdm mentega wijsman

- 1 sdm margarin

Resep Kue Nastar Keju Nanas
Resep Kue Nastar Keju Nanas (romadecade.org)

Bahan olesan nastar:

- 3 butir kuning telur

- 2 sdm susu cair

- 1 sdm minyak goreng

Langkah Pembuatan

1. Untuk isian. Masak nanas parut, cengkih, dan gula hingga airnya habis, tambahkan mentega dan margarin. Masak hingga mengental

2. Buat adonan nastar. Kocok mentega, margarin, dan gula halus, tambahkan kuning telur aduk rata

3. Masukkan tepung terigu, maizena, dan susu bubuk

4. Tambahkan keju parut. Aduk hingga semua bahan tercampur rata, lalu uleni





Halaman
1234
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved