Cara Dapat Hadiah Program Batara Spekta BTN, Ada Pajero Sport, Mini Cooper hingga Rumah Rp2,5 Miliar

Sebuah program loyalitas nasabah akan kembali diluncurkan oleh PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.


zoom-inlihat foto
bank-tabungan-negara-btn.jpg
https://www.btn.co.id
Bank Tabungan Negara (BTN)


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Sebuah program loyalitas nasabah akan kembali diluncurkan oleh PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.

Program yang diselenggarakan pada 18 September 2020 oleh BTN ini bertema Batara Spekta.

Dalam sebuah konferensi video, Rabu (9/9/2020), Pahala Nugraha Mansury, selaku Direktur Utama BTN Pahala Nugraha Mansury menjelaskan,

Program Batara Spekta ini ditujukan untuk mengincar penambahan 300.000 nasabah baru.

Tak hanya itu saja, program ini juga memiliki tujuan untuk mendapatkan dana murah.

Baca: Lowongan Kerja Bank BCA untuk S-1/S-2, Berikut Posisi yang Dibuka dan Persyaratannya

Baca: Lowongan Kerja PCPM Bank Indonesia Angkatan 35 untuk Lulusan S-1/S-2, Berikut Persyaratannya

Sebagai informasi,  bisnis BTN di bidang pembiayaan perumahan dapat disokong oleh adanya peningkatan peningkatan dana murah ini.

“Rencana launching program Batara Spekta tersebut sekaligus untuk mengembalikan hakikat kami sebagai bank tabungan dan meningkatkan dana murah untuk mendukung bisnis pembiayaan perumahan,” ujar Pahala.

PT Bank Tabungan Negara (Persero) TBK
PT Bank Tabungan Negara (Persero) TBK (btn.co.id)


Sebagai bentuk apresiasi

Direktur Utama BTN ini menerangkan, pengadaan program tersebut sebagai bentuk apresiasi untuk para nasabah tabungan.

Nasabah di atas termasuk nasabah eksisting hingga nasabah baru.

Dalam penyelenggaraan program Batara Spekta ini banyak bentuk apresiasi yang diberikan oleh pihak BTN.

Mulai dari gawai sampai dengan rumah untuk para nasabah setia.

Perlu diketahui, bagi nasabah yang mengumpulkan koin spekta yang akan mendapatkan apresiasi tersebut.

Baca: Setelah Penolakan Suprajarto, BUMN Tunjuk Oni Febrianto sebagai Plh BTN

Baca: Soal Penunjukan Suprajarto sebagai Dirut BTN, BUMN Mengaku Telah Berkomunikasi sebelumnya

Jasmin, selaku irektur Distribution & Retail Funding BTN mengungkap, semakin banyak koin spekta nasabah dipengaruhi oleh emakin besar dana tabungan dan transaksi yang dilakukan.

Baik itu lewat kartu debit maupun mobile banking.

Jasmin pun menjelaskan, poin yang dikumpulkan nasabahbisa ditukar dengan hadiah langsung dari berbagai merchant.

Bank Tabungan Negara (BTN)
Bank Tabungan Negara (BTN) (https://www.btn.co.id)

"Poin tersebut dapat ditukarkan dengan hadiah langsung dari berbagai merchant seperti Alfamart, Transmart, Tokopedia, Fore, Bakmi GM, Indomaret, Ace Hardware, Grabfood, Grab, Traveloka, LinkAja, Pegadaian, Kitabisa.com, Dinomarket.com, MAP Club, dan berbagai merchant lainnya," jelas Jasmin.

Tak sampai di situ saja bentuk apresiasi yang diberikan.

Tapi juga ada fitu lelang poin yang disediakan,

Lelang produk yang bisa diikuti oleh nasabah ini juga bermacam-macam.

Baca: Suprajarto Tolak Jabat Dirut BTN, Pilih Liburan, Akui Tak Pernah Diajak Bicara Kementerian BUMN





Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved