Ruang Isolasi Pasien Covid-19 Kian Menipis, Kapasitas Tinggal 10% hingga Cuma Tersisa 3 Tempat Tidur

Ketua Asosiasi Rumah Sakit Swasta Indonesia (ARSI) Kota Bekasi, Eko Nugroho mengonfirmasi kapasitas ruang isolasi di rumah sakit swasta hampir penuh.


zoom-inlihat foto
ilustrasi-pasien-covid-19-2.jpg
Grid.id
Ilustrasi pasien Covid-19 sedang dirawat di RS


Dihubungi terpisah, Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinkes DKI Dwi Oktavia menyebut, jumlah tempat tidur ini tidak hanya terkait Covid-19.

Dengan demikian, angka tersebut tidak bisa menggambarkan ketersediaan kapasitas tempat tidur untuk pasien Covid-19.

"Itu kondisi bed total, bukan khusus Covid-19," ujarnya saat dikonfirmasi.

(TribunnewsWiki.com/Restu, TribunJakarta.com/Muhammad Zulfikar)

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Menipisnya Ruang Isolasi Pasien Covid-19, Ada yang Tersisa 10 % hingga Hanya Tinggal 3 Tempat Tidur





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved