
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Juru parkir menggores sebuah mobil viral di media sosial.
Juru parkir yang dimaksud adalah Sartono Adiyunus, di kawasan Kepatihan Wetan, Solo.
Dalam postingan yang viral, mobil berwarna silver itu tergores di bagian bawah tangki BBM.
Sontak postingan ini menjadi viral.
Baca: Mobil Sering Parkir di Tempat Terbuka Terpapar Sinar Matahari Langsung, Siap-Siap Hadapi Risiko Ini
Tak sedikit warganet yang mengecam aksi Sartono.
Kepala Bidang Perparkiran Dinas Perhubungan Kota Solo, Henry Satya Negara menjelaskan peristiwa tersebut sesuai investigasi yang telah dilakukan.
Menurut Henry, kejadian bermula lantaran pemilik mobil tidak membayar biaya parkir sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
"Itu kan zona C, tarif parkir kendaraan mobil Rp 3 ribu sementara sepeda motor Rp 2 ribu," terang Henry kepada TribunSolo.com, Sabtu (29/8/2020).

Baca: Video Viral Istri Sah Labrak Pelakor, Santai Ngaku Sudah 2 Kali Berhubungan Seks dengan Suami Orang
"Kebetulan konsumen pakai mobil jadi seharusnya Rp 3 ribu. Nah, konsumen keluar memberi uang cuma Rp 2 ribu," tambahnya.
Jukir sempat meminta kekurangan pembayaran tarif parkir kepada pemilik mobil.
-
Berawal dari Bakar Bendera Merah Putih dan Viral di TikTok, Kini Warga Aceh Ini Diburu Interpol
-
Kronologi Viral WNA Amerika Lapor ke Anies Baswedan Soal Youtuber yang Siksa Monyet Demi Konten
-
Viral Youtuber Produksi Konten 100 Video Penyiksaan Monyet, Motifnya Demi Tingkatkan Subscriber
-
Video Viral Balap Liar di Jember, Berisi Rekaman Pembalap Tabrak Ibu, Anak dan Pengendara Motor Lain
-
7 Tempat Makan Pecel di Solo yang Terkenal Enak dan Selalu Ramai Pembeli