Polisi Gadungan Hampiri Dua ABG Sukoharjo yang Sedang Pacaran, Rampas HP Lalu Ajak Hubungan Badan

Polisi gadungan ganggu bocah remaja yang sedang pacaran: tega rampas hp dan ajak berhubungan badan.


zoom-inlihat foto
polisi-gadungan-rampas-hp.jpg
TribunSolo.com/Agil Tri
Tersangka Curas ESS (28) warga Cemani, Sukoharjo saat Konferensi Pers di Mapolres Sukoharjo, Senin (17/8/2020).


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Kasus polisi gadungan terjadi di Solo.

ESS (28) warga Cemani, Sukoharjo melancarkan aksinya pada dua ABG.

Mengaku sebagai polisi, ESS melakukan perampasan pada korbannya, Sabtu (18/7/2020).

Kapolres Sukoharjo AKBP Bambang Yugo Pamungkas menjelaskan kronologinya, seperti diberitakanTribunSolo.com.

Kasus ini bermula ketika DWES (15) warga Serengan, Solo, dan teman perempuannya TVA (12) warga Jebres, Solo, berpacaran.

Mereka berduaan di kawasan Desa Sanggrahan, Kecamatan Grogol, Sukoharjo.

Ilustrasi polisi gadungan.
Ilustrasi polisi gadungan. (Kompas.com/Didie SW)

Baca: Pemuda Jakarta Jadi Polisi Gadungan, Peras & Perkosa Wanita di Hotel, Alasannya untuk Modal Nikah

Kemudian pelaku datang dan mengaku sebagai anggota Polsek Grogol.

"Kemudian pelaku ini datang dan mengaku sebagai anggota kepolisian dari Polsek Grogol," katanya saat Konferensi Pers di Mapolres Sukoharjo, Senin (17/8/2020).

ESS datang menggunakan sepeda motor jenis Honda Vario.

Kemudian dia mengancam kedua korbannya yang masih remaja.

HP keduanya dirampas.

Tak hanya itu, ESS meminta orangtua mereka untuk segera datang ke TKP.

Tersangka Curas ESS (28) warga Cemani, Sukoharjo saat Konferensi Pers di Mapolres Sukoharjo, Senin (17/8/2020).
Tersangka Curas ESS (28) warga Cemani, Sukoharjo saat Konferensi Pers di Mapolres Sukoharjo, Senin (17/8/2020). (TribunSolo.com/Agil Tri)

Baca: Akui Berpangkat Brigjen, Polisi Gadungan di Padang Raup Ratusan Juta: Uang untuk DP Mobil Mewah

Ia mengancam akan membawa mereka ke Mapolsek Grogol.

Bahkan, ESS juga meminta DWES untuk push up.

"Pelaku juga berusaha meminta sepeda motor dan helm korban," kata Bambang.

Setelahnya, ESS meminta DEWS untuk pergi.

Justru korban perempuan, TVA diajak pelaku pergi.

Rupanya ESS punya niat buruk lagi.

Dia sempat mengajak TVA untuk berhubungan badan.

Baca: ASYIK Berhubungan Badan Sampai Lupa Tutup Tirai, Dua Sejoli di Jakarta Barat Jadi Tontonan Warga

Ilustrasi
Ilustrasi (pixabay.com)

Beruntung aksi bejat itu belum sempat terjadi karena TVA berani menolak ajakan pelaku.





Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved