5. Matikan fitur Long-Exposure Noise Reduction
Jika kamera yang digunakan memiliki fitur ini, sebaiknya di nonaktifkan terlebih dahulu.
Dengan begitu, anda siap memotret hujan meteor yang cantik dini hari nanti.
Untuk tambahan, anda dapat menyiapkan krim anti nyamuk dan menggunakan jaket.
Bila memotret di area pegunungan yang dingin, ada baiknya mengantisipasi adanya embun yang bisa menjangkiti lensa kamera saat anda mencoba memeotret hujan meteor Quadrantid.
Selamat berburu meteor!
(TribunnewsWiki.com/Niken Aninsi)
KOMENTAR