TRIBUNNEWSWIKI.COM – Rasa malas memang sering datang tiba-tiba.
Rasa malas memang sering melekat dalam diri mausia.
Tapi tentu saja rasa malas itu bisa dihindari.
Meski bisa dihilangkan, tapi butuh kemauan dari dalam diri sendiri yang kuat.
Malas juga merupakan salah satu sifat yang menghambat kesuksesan.
Berikut ini beberapa cara untuk menghindari rasa malas yang dikutip Tribunnewswiki.com dari Instagram FaktaZodiakmu.id.
Baca: 15 Tips Bekerja Cerdas di Era Digital, Tetap Fokus dan Coba Keluar dari Zona Nyaman
Baca: Agar Kantong Tidak Jebol, Ini Tips 7 Belanja Cerdas Harbolnas 12.12
1. Kesuksesan gak akan menghampiri si pemalas
Pernahkah kamu mendengar kisah inspiratif dari orang yang sukses hanya dengan bermalas-malasan di kamar?
Pasti gak pernah kan.
Yap, semua itu karena kesuksesan hanya mau menghampiri orang yang berusaha dan terus melakukan sesuatu dalam hidupnya.
Jadi, kalau kamu mau sukses, berhenti malas!
Baca: 8 Tips Agar Bisa Tidur Nyenyak Tanpa Terjaga di Tengah Waktu Istirahat
Baca: Agar Tak Salah Arah, Simak 6 Tips Berbelanja Saat Pesta Belanja Online 11.11 Besok
2. Justru ketertinggalan lah yang akan jadi teman sejati seorang pemalas
Orang malas akan berteman dengan yang namanya ketertinggalan.
Saat orang lain seusiamu sudah mulai menapaki tangga karir.
Misalnya, kamu yang malas mungkin masih diam di tempat dan gak beranjak kemana-mana.
Sifat malas wajib banget untuk dijauhi dan dihindari.
Setuju?
Baca: Tips Sikapi Pengguna Jalan yang Suka Serobot Jalur
Baca: Tips dan Manfaat Liburan Bagi Kesehatan, Tingkatkan Kemampuan Kognitif dan Systen Imun
3. Gak ada yang mau bersahabat dengan si pemalas, kecuali dia juga pemalas
Gak akan ada yang mau mendekat dengan orang yang malas melakukan apa-apa dalam hidupnya.
Bahkan, teman-temannya juga gak mau dicap malas karena sering berkumpul dengannya.
Intinya, pemalas hanya berteman dengan orang yang sama pemalasnya dengan dirinya.
Gak mau kan dikaterogikan sebagai orang malas?
Baca: Simak Tips Ikuti CPNS 2019 dari Pengalaman Dua Peserta yang Berhasil Lolos CPNS
Baca: Cuaca Sedang Panas, Ini Tips-tips agar Mesin Motor Tidak Overheat
4. Bukan memberi manfaat, yang ada malah jadi beban bagi orang lain
Jangankan memberi manfaat, untuk hidupnya sendiripun dia sudah kesusahan.
Alhasil, si pemalas biasanya hanya jadi beban bagi orang lain.
Mungkin dia sebenarnya menyadari hal ini, hanya saja sifat malasnya sudah begitu menguasai dirinya.
Jangan jadi orang yang begini ya, gengs!
Baca: Waspada, Kenali Pemicu, Gejala dan Cara Mengatasi Peningkatan Gangguan Kecemasan
Baca: Pola Tidur Tak Teratur Dapat Beresiko Alami Serangan Jantung dan Stroke, Ini Tips Mengatasinya
5. Bahkan kamu aja akan membenci dirimu sendiri jika terus jadi pemalas
Yang lebih parah adalah ketika si pemalas tau betapa malasnya dirinya tapi tetap enggan melakukan perubahan.
Alhasil, kebencian terhadap diri sendiri pun akan meningkat.
Kalau kamu saja sudah membenci dirimu sendiri.
Lalu bagaimana orang lain bisa menyukaimu?
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Saradita)