Kisah Vasily Blokhin, Algojo Legal Paling Produktif Dunia dan Sanggup Eksekusi 1 Orang Tiap 3 Menit

Vasily Blokhin, algojo legal NKVD yang tiap malam membantai ratusan orang rata-rata 1 orang per 3 menit.


zoom-inlihat foto
vasily-blokhin.jpg
dirkdeklein.net
Kisah Vasily Blokhin, algojo legal paling produktif dunia dan sanggup eksekusi 1 orang tiap 3 menit per malam selama 10 jam menggunakan pistol Walther PPK asal Jerman.


Menurut Vasily Blokhin senjata jenis tersebut terlalu berat digunakan untuk mengeksekusi banyak orang tiap malam.

Vasily Blokhin merasa tingkat recoil pistol jenis Walter lebih rendah dibanding senjata lainnya.

Pada masa tersebut pistol Walther memang disediakan secara legal berkat kerja sama antara Soviet dengan Nazi Jerman.

4. Kuburan massal

Setiap malam, NKVD menggali sekitar 8X10 meter parit untuk mengubur para korban eksekusi.

Parit yang digunakan sebagai kuburan massal tersebut akan ditutup sebelum matahari terbit.

5. Lakukan eksekusi tiap malam

Vasily Blokhin dan tim melakukan eksekusi tanpa hanti setiap malam selama 10 jam tanpa henti.

Setelah pekerjaan selesai, Vasily Blokhin dan tim akan menikmati vodka bersama.

5. Mendapat bayaran langsung dari Stallin

Pada 27 April 1940, Vasily Blokhin mendapatkan bayaran langsung dari Joseph Stallin sebagai apresiasi atas pekerjaannya.

Bayaran tersebut diterima Vasily Blokhin setiap bulan.

6. Soviet sempat tidak mengaku

Pemerintah Soviet akhirnya mengakui kejahatan perang yang dilakukan oleh para polisi rahasia Soviet dalam pembantaian Katyn pada 1990.

Awalnya Soviet hendak menyembunyikan kenyataan tersebut dan menuduh Jerman yang melakukannya.

Tuduhan tersebut kemudian dapat dibuktikan salah oleh Jerman dan melakukan penelitian di kuburan massal korban pembantaian [ada 1943.

(TRIBUNNEWSWIKI/Magi)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved