Disebut Bisa Kalahkan Gibran di Pilwalkot Solo, Didi Kempot: Saya Jadi Seniman Saja

Didi Kempot berikan tanggapan terkait dirinya yang dinilai bisa kalahkan Gibran Rakabuming dalam Pilwalkot Solo 2020


zoom-inlihat foto
didi-v-gibran.jpg
Instagram.com/@didikempot_official/KOMPAS.com/GARRY ANDREW LOTULUNG
Didi Kempot disebut bisa kalahkan Gibran dalam Pilwalkot Solo


Hal tersebut lantaran Gibran telah terdaftar sebgaai kader PDIP.

Gibran sendiri diketahui telah mendaftarkan diri sebagai anggota PDIP di DPC PDIP Surakarta pada 23 September.

"Saya sudah daftar PDI-P. Saya kan juga tidak pernah sekalipun, di mana pun, pada siapa pun bilang kalau saya akan maju independen," kata Gibran di Solo, Jawa Tengah, Sabtu (19/10/2019) dikutip TribunnewsWiki dari Kompas.com.

(Tribunnewswiki.com/Kompas.com/Ami Heppy)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved