Demi Viral, Pria Santap Mi Instan dengan Toping Detergen, Ini Akibat Fatal yang Mungkin Terjadi

Pria ini santap mi instan dengan topping detergen. Simak kandungan detergen dan akibatnya jika masuk ke dalam tubuh.


zoom-inlihat foto
makan-mie-instan.jpg
net/google
Ilustrasi makan mie instan


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Demi mengundang viewers dan subscriber, tak jarang para YouTuber berani mengambil langkah apapun agar kontennya menarik.

Sebelumnya, seorang YouTuber Indonesia, Bobon Santoso membuat video tak biasa.

Bobon Santoso sempat menjadi perbincangan konten video yang ia unggah menampilkan dirinya yang menyantap mi instan dengan campuran kecoak.

Terlebih kecoak yang dipilih untuk menjadi ‘lauk’ mi instan yang ia konsumsi adalah kecoak madagaskar.

Youtuber Makan Mie Instan Campur Detergen Demi Konten YouTube
Youtuber Makan Mie Instan Campur Detergen Demi Konten YouTube (Instagram/makassar_iinfo)

Kini ada lagi YouTuber yang mengunggah sebuah video dengan ide ekstrem.

Kali ini ada seorang pria yang mempertontonkan aksinya makan mi instan yang dicampur dengan detergen.

Detergen yang biasa digunakan untuk mencuci baju, dan menghilangkan noda di pakaian dijadikan topping sajian mi instan.

Tak tanggung-tanggung, detergen yang dituangkan ke dalam mangkuk mi yang ada dihadapannya itu hampir satu saset.

Baca: VIRAL Momen Haru Ratu Kecantikan & Anggota TNI Cium Kaki Ibu sebagai Bentuk Penghormatan

Baca: Typhoon Hagibis Diperkirakan Landa Jepang, Kereta Api dan Seluruh Penerbangan Dihentikan Sementara

 

Untuk diketahui, dalam video yang diunggahnya itu si pria tak tanggung-tanggung pria ini menuangkan hampir satu bungkus detergen.

Lalu detergen dalam semangkuk mi tersebut diaduknya.

Lalu dengan ekspresi lahap, dirinya menyantap mi yang dicampur detergen tersebut.

Video yang diunggah dalam akun Youtubenya juga diunggah ulang oleh akun instagram @makassar_iinfo.

Awalnya ia memakan dengan begitu lahap, pada saat mulutnya mulai berbusa ia pun langsung memuntahkannya.

Tak kapok, pria ini lantas mencoba kembali untuk memaksakan diri makan mi instan campur detergen ini.

Namun ia kembali memuntahkan mi tersebut, ia tampak mual dan berusaha mengosok-gosokan lidahnya dengan tangan.

Tentu saja ini merupakan eksperimen yang terbilang aneh dan sebuah hal nekat.

Karena deterjen bukanlah untuk makanan melainkan untuk mencuci baju.

Baca: Typhoon Hagibis Diperkirakan Landa Jepang, Kereta Api dan Seluruh Penerbangan Dihentikan Sementara

Dilansir oleh GRIDHEALTH.id, motif dirinya melakukan itu tidak diketahui, tapi ini menurut kaca mata medis adalah tindakan konyol.

Oleh karena itu, tidak heran komentar-komentar warganet pun berdatangan:

@lena_octav: “Dia yg makan aku yg overdosis *emotikon*"





Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved