Depresi Bisa Jadi Gejala Alzheimer? Kenali 8 Tanda Awal Penyakit Alzheimer Sejak Dini

Penyakit Alzheimer merupakan penyakit otak yang mengakibatkan penurunan daya ingat, kemampuan berpikir dan berbicara, serta perubahan perilaku.


zoom-inlihat foto
alzheimerr.jpg
Tribunnews
Tanda-tanda awal penyakit Alzheimer.


"Jika seorang pasien belum pernah mengalami depresi sebelumnya atau tidak memiliki alasan yang jelas untuk mengalami depresi, seperti kesedihan atas kehilangan orang yang dicintai, itu mengkhawatirkan," tambahnya.

6. Masalah tidur

Sebuah studi di jurnal Neurology mengatakan bahwa orang dewasa dianggap berisiko Alzheimer karena kebiasaan tidur mereka.

Orang yang memiliki masalah tidur seperti sulit tidur dan kelelahan di siang hari akan lebih memiliki pertanda untuk penyakit Alzheimer.

7. Kesulitan berbicara dan menulis kata-kata

Menurut Asosiasi Alzheimer, orang yang menderita Alzheimer dapat berhenti di tengah percakapan untuk menemukan kata-kata yang tepat.

Tanda-tanda penyakit Alzheimer juga ditandai dengan kesulitan berbicara dan menulis kata-kata.

8. Gelisah

Penelitian menunjukkan bahwa depresi bisa menjadi salah satu tanda awal Alzheimer.

Para peneliti menemukan lebih banyak protein yang membangun plak pada otak penderita Alzheimer pada orang dewasa yang mengalami kecemasan.

Peneliti menyimpulkan bahwa kecemasan yang meningkat dapat menjadi salah satu tanda awal Alzheimer, bahkan sebelum kehilangan ingatan.

(TRIBUNNEWSWIKI/Afitria Cika)

Jangan lupa subscribe official Youtube channel TribunnewsWiki di TribunnewsWiki Official





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved