Daftar 6 Lowongan Kerja Astra International 2024 Beserta Syaratnya

Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Logo Astra International. Perusahaan ini membuka lowongan pekerjaan untuk lulusan S-1

3. Research & Development Analyst

Syarat:
•    S1/S2 dari latar belakang Sistem Informatika, Teknologi Informasi, dan Teknik Industri

•    Usia max 28 tahun

•    Menjalin komunikasi dan hubungan baik di internal dan eksternal

•    Kemampuan dalam Strategic Planning

•    Kemampuan dalam menganalisis proses bisnis yang akan dilakukan digitalisasi

•    Mampu menganalisis dan menindaklanjuti masukan dari pelanggan

Deskripsi Pekerjaan:
•    Menganalisis security devices di 4 premises Astra Head Office
•    Menganalisis sistem informasi Corporate Security
•    Menganalisis kebutuhan digitalisasi di Corporate Security dan untuk Grup Astra ruang lingkup pengamanan
•    Menganalisis pengembangan tools yang digunakan untuk grupAstra ruang lingkup pengamanan & internal Astra HO

Baca: PT Honda Prospect Motor (HPM) Buka Loker untuk Lulusan S1, Berikut Persyaratannya

4. Project Advisory Analyst

Syarat:
•    Berpengalaman dalam menangani transaksi perusahaan termasuk M&A, pasar modal, pembiayaan, restrukturisasi

•    Berpengalaman dalam menyusun / meninjau / menyiapkan dokumen transaksi (termasuk laporan uji tuntas, NDA, CSPA, SPA, SHA, perjanjian pembiayaan, surat perikatan), persetujuan AoA dan perusahaan, dokumen & pelaporan terkait pengungkapan publik

•    Fasih berbahasa inggris, baik lisan maupun tulisan

•    Kecepatan kerja yang sangat baik, terorganisir dengan baik dan berioentasi pada detail

•    Mampu berkomunikasi dengan baik, negosiasi, presentasi, dan memiliki kemampuan analisis dan penilaian hukum yang baik untuk mendukung kebutuhan bisnis

•    Bersikap baik, proaktif, percaya diri, dan mau belajar

•    Memiliki literasi komputer (Ms. excel, Ms. word, Ms. powerpoint)

Deskripsi Pekerjaan:
•    Menyusun / meninjau / menyiapkan dokumen transaksi termasuk laporan uji tuntas, NDA, CSPA, SPA, SHA, perjanjian pembiayaan, surat perikatan
•    Menyusun / meninjau / menyiapkan AoA, persetujuan perusahaan, dokumen & pelaporan terkait pengungkapan publik
•    Menyusun / meninjau / menyiapkan dokumen operasioanl (termasuk perjanjian distribusi / dealer) dan PoA
•    Melakukan penelitian & analisis terhadap peraturan & pemasalahan hukum
•    Memberikan nasihat dan bimbingan hukum kepada internal dan grup
•    Memberikan dukungan hukum sehari-hari untuk departemen lintas fungsi (termasuk dukungan yang terkait dengan perbaikan proses bisnis dan hal-hal operasional)
•    Bekerja sama dan berkoordinasi dengan penasihat hukum eksternal
•    Memberikan dukungan berkelanjutan dalam pembuatan, standarisasi dan implementasi kebijakan, syarat & ketentuan, prosedur kerja internal dan pedoman operasional standar

5. SAP Technical Integrator

Syarat:
•    Pendidikan minimal S1 di jurusan Teknik Informatika/Teknik Komputer

•    Berpengalaman minimal 5 tahun dalam fungsional S/4HANA (>3 modul)

Halaman
123


Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer