Terungkap Gelagat Fitri Pengantin Bogor Sebelum Menghilang: Sering Chat WA dengan Orang Misterius

Penulis: Bangkit Nurullah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Terungkap Gelagat Fitri Pengantin Bogor Sebelum Menghilang: Sering Chat WA dengan Orang Misterius

"Sama saya aja jarang ngobrol. Mungkin masih baru kali ya tinggal disini dan baru menikah juga," kata Mustofa saat disambangi TribunnewsBogor.com di kediamannya, Kamis (5/10/2023).

"Ya kesehariannya kan memang dia sering dikamar. Mungkin dia juga masih malu karena kan belum sebulan dia disini (dirumah saya)," tambahnya.

"Semua di privasi oleh istri saya. Jadi saya susah. Tapi, sih saya orangnya ga mau ambil pusing kalau saya. Jadi gamasalah juga," tambahnya.

Fitri Sandayani (22), pengantin di Bogor yang menghilang setelah satu bulan menikah. (via TribunnewsBogor)

 

Baca: Pantas Valdi Ghifari Berani Hina Pratama Arhan Miskin, Ternyata Ibunya Bos Mall di Solo

Di rumah pun melihat sikap istrinya seperti itu, Mustofa jadi lebih sering mengalah.

Sehingga ia tidak pernah meributkan hal-hal tersebut.

"Ya karena saya sayang sama dia. Terus kasihan juga. Karena dia kan mau pulang keman kala saya ribut. Ya istilahnya dia kan anak yatim piatu gitu," ujar Mustofa.

"Ya saya sih inginnya selayaknya istri aja gitu. Tapi, saya sayang banget. Tapi sekarang nawarin makan dan kopi aja lewat chat whatsapp," ujarnya. (*)

Artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul Beda Sikap di Medsos, Fitri Pengantin Bogor Terbuka di TikTok, Tapi Tertutup Dengan Suami : 

 



Penulis: Bangkit Nurullah
BERITA TERKAIT

Berita Populer