HEBOH Mahasiswa Unnes Tewas di Kontrakan Dengan Kepala Masuk ke Ember, Lututnya Keluarkan Darah

Penulis: Ika Wahyuningsih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kondisi Khoirul Mubin Fatyadi (21) saat ditemukan tewas tertelungkup di kamar kontrakannya.

"Lutut itu mengeluarkan darah karena kulit mengelupas dan sudah membengkak," ujarnya.

Kondisi Khoirul Mubin Fatyadi (21) saat ditemukan tewas tertelungkup di kamar kontrakannya. (dok Polrestabes Semarang)

Korban bernama Khoirul Mubin Fatyadi (21) diprediksi sudah meninggal 3-4 hari sebelum jasadnya ditemukan.

Jasad Khoirul saat itu sudah mengeluarkan bau menyengat.

Khoirul meninggal di kamar kontrakannya di Patemon RT 01 RW 03 Gunungpati Semarang, Selasa (8/8/2023).

Khoirul ditemukan tewas tertelungkup masuk di dalam ember.

Di kamar kontrakan itu juga terlihat ceceran darah dan pintu terpasang garis polisi.

Pemilik kontrakan Ngarjo mengatakan mendapat kabar mahasiswa merupakan penghuni kontrakan tewas sekitar pukul 09.00.

Saat datang di kontrakan dirinya telah mencium bau menyengat.

"Mahasiswa itu menempati di kamar tengah. Kondisinya saat ditemukan tertelungkup di ember," jelasnya

Khoirul ditemukan tewas tertelungkup masuk di dalam ember.

Di kamar kontrakan itu juga terlihat ceceran darah dan pintu terpasang garis polisi.

Pemilik kontrakan Ngarjo mengatakan mendapat kabar mahasiswa merupakan penghuni kontrakan tewas sekitar pukul 09.00.

Saat datang di kontrakan dirinya telah mencium bau menyengat.

"Mahasiswa itu menempati di kamar tengah. Kondisinya saat ditemukan tertelungkup di ember," jelasnya
Sementara itu Kanit Reskrim Polsek Gunungpati, Iptu Akhir Priyo menuturkan hasil sementara tidak ditemukan adanya tanda kekerasan di jasad itu.

"Kami bawa ke rumah sakit. Agar lebih detail apakah ada tanda kekerasan kami lakukan visum," ujarnya.

Menurutnya jenazah itu meninggal dunia diperkirakan 3-4 hari lalu.

Jasad itu pertama kali ditemukan oleh teman kosnya.

"Teman kosnya beberapa hari lalu mencium bau bangkai tidak enak. Tapi belum bisa memastikan bau itu dari orang meninggal dunia," tuturnya.

Kemudian saksi mencium bau tambah menyengat, kemudian memberitahu warga setempat dan melapor ke Polsek Gunungpati.

"Ditemukan tadi sekitar pukul 09.00," tuturnya.

Halaman
123


Penulis: Ika Wahyuningsih
BERITA TERKAIT

Berita Populer