KUNCI Jawaban Latihan IPA Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka: Bagian Tumbuhan yang Berperan

Penulis: Ika Wahyuningsih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi soal dan kunci jawaban di kurikulum merdeka

C. Akar

D. Bunga

Jawaban : D

4. Di bawah ini adalah manfaat dari tumbuhan, kecuali ...

A. Sebagai sumber makanan dan obat-obatan

B. Sebagai penghasil oksigen

C. Sebagai pengatur siklus air

D. Sebagai penambah polusi udara

Jawaban : D

5. Di bawah ini bagian-bagian tumbuhan, kecuali ...

A. Daun

B. Batang

C. Akar

D. Tanah

Jawaban : D

6. Bagian tanaman yang mengantarkan air nutrisi, dan makanan ke seluruh bagian tumbuhan adalah ...

A. Daun

B. Batang

C. Akar

D. Bunga

Halaman
1234


Penulis: Ika Wahyuningsih
BERITA TERKAIT

Berita Populer