Nasdem Sebut Jokowi & Surya Paloh seperti Kakak Adik, Pernah Rayakan Ultah Bersama

Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ketua Umum Surya Paloh dipanggil Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Istana Negara, Kamis (26/1/2023) sore.

"Termasuk dari air muka bang Surya. Termasuk ketika memberitahukan pertemuan  itu ke media soal pertanyaan Jokowi soal cawapres Anies kan senyum Bang Surya penuh makna itu," kata dia.

Dia berujar bahwa meski Jokowi tidak mengganti dua menteri lainnya yang berasal dari Nasdem, Jokowi tetap menunjukkan sikapnya kepada Nasdem yang mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden.

Sebelumnya, jika ada perombakan menteri dalam kabinet Jokowi, Jokowi pasti meminta partai politik menyodorkan nama pengganti. 

"Berkurangnya jatah Nasdem dari tiga menteri menjadi dua menteri karena faktor politik. Kasus hukum atau kinerja itu hanya menambah alasan untuk kriteria politik presiden. Kebetulan di NasDem ada kasus hukum yang melibatkan Johnny G. Plate, tapi kalau misalnya masih baik hubungannya penggantinya dari Nasdem," katanya.

(Tribunnewswiki)

Baca berita lain tentang Surya Paloh di sini.



Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer