Eksa Fauzi Mahasiswa Ilmu Komunikasi UMS Terpilih Jadi Duta Wisata Sukoharjo 2023

Penulis: Bangkit Nurullah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Eksa Fauzi dan Aisyah Chustiya terpilih menjadi Mas dan Mbak Duta Wisata Kabupaten Sukoharjo 2023, pada malam Grand Final di Pendapa Graha Satya Praja (GSP), Minggu (18/6/2023).

Sementara itu Bupati Sukoharjo, Etik Suryani meminta agar pemilihan Mas dan Mbak Sukoharjo tidak hanya seremonial belaka, tetapi harus bisa membawa kemajuan Kabupaten Sukoharjo di bidang pariwisata.

"Saya berharap Mas dan Mbak Duta Wisata Kabupaten Sukoharjo memiliki kepribadian baik, banyak berkarya, kreatif dan inovatif, sehingga mampu menjadi generasi penerus yang andal di masa mendatang," ungkap Etik Suryani. 

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N)



Penulis: Bangkit Nurullah
BERITA TERKAIT

Berita Populer