Ayah Shane Lukas Sebut Rafael Alun Sombong, Chat Tapi tak Dibalas

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Mantan Kepala Bagian Umum Kantor Wilayah DJP Jakarta Selatan II Rafael Alun Trisambodo usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta, Rabu (1/3/2023). KPK memeriksa orang tua dari Mario Dandy itu terkait Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Mantan pejabat Ditjen Pajak Kemenkeu Rafael Alun Trisambodo mengaku tak habis pikir dijerat sebagai tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

Namun Shane Lukas baru digiring keluar ruang konseling dan Diperlihtakan di depan jumpa pers kira-kira pukul 18.20 WIB.

Baca: Agnes Gracia Dituding Hilangkan Barang Bukti, Kuasa Hukum Sebut Karena Disuruh Mario Dandy

Baca: Tak Terima Dituduh Terlibat Kasus Penganiayaan David, Amanda Eks Pacar Mario Dandy Hadirkan 3 Saksi

Bagai bermuka dua, Shane Lukas menundukkan kepala, bahkan sempat terlihat menitikkan air mata saat di depan media dengan sorotan kamera.

Shane Lukas yang berusia 19 tahun ini berperan merekam aksi penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy terhadap David.

Shane juga merekam aksi penganiayaan itu menggunakan handphone (HP) Mario.

Sementara Mario menginjak, memukul, dan menendang kepala, serta menendang perut korban.

Diketahui sebelumnya Shane Lukas memprovokasi Mario Dandy untuk memberikan 'pelajaran' ke David.

Hal ini disampaikan oleh Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Ade Ary Syam, Jumat (24/2/2023).

“Semula, MDS (Mario) menghubungi Shane untuk menceritakan soal perlakuan tidak pantas yang dilakukan korban kepada A (pacar Mario),” terang Ade, dikutip dari Kompas.

Merespons cerita Mario, Shane kemudian menjawab, 'Gua kalau jadi lu, pukulin saja. Itu parah Den’.

"Percikan api" yang disambar oleh Shane pada akhirnya membulatkan tekad mereka untuk menemui D dan menganiayanya pada 20 Februari 2023.

"Kronologinya adalah di awal atau sekitar bulan Januari 2023, tersangka MDS mendapatkan informasi dari temannya yaitu saudari APA yang menyatakan bahwa saksi AG sekitar tanggal 17 Januari 2023 itu mendapatkan perlakuan yang tidak baik dari korban," kata Ade Ary .

Setelahnya, Mario mengonfirmasi informasi yang diterima dari APA kepada kekasihnya, AG.

"Setelah anak AG dikonfirmasi oleh tersangka MDS, akhirnya di tanggal 20 Februari 2023 tersangka MDS menghubungi tersangka S, kemudian tersangka S bertanya, 'kamu kenapa?'," ujar Kapolres.

"Akhirnya tersangka MDS emosi, kemudian tersangka S menjawab, "gua kalau jadi lu, pukulin saja. Itu parah Den'," imbuhnya.

Shane Lukas dikenail Pasal 76 C juncto Pasal 80 undang-undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang perubahan atas Undang-Undang RI Nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak.


Seperti yang ramai dibicarakan, Anak pejabat Ditjen pajak, Mario Dandy Satriyo (20), akhir-akhir ini jadi buah bibir lantaran dirinya diduga menganiaya anak dari petinggi GP Ansor.

Bahkan dalam dugaan penganiayaan tersebut, korban dikabarkan mengalami koma.

Anak pejabat Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Selatan itu melakukan penganiayaan pada Senin (20/2/2023) sekitar pukul 18.00 WIB di Komplek Grand Permata, Ulujami, Pesanggrahan, Jakarta Selatan.

Mario Dandy menggunakan Rubicon dengan nomor polisi palsu saat melakukan aksinya.

Saat melakukan penganiayaan, pelaku memakai nopol B 120 DEN.

Halaman
123


Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer