Anak Mariana Pencuri Cokelat di Alfamart Minta Maaf kepada Karyawan

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kasus dugaan pencurian cokelat di Alfamart Tangerang berujung damai. Pelapor dan terlapor sudah dipertemukan di Polres Tangerang Selatan pada Senin (15/8/2022) malam.

Namun, karena video permintaan maaf itu viral, polisi minta kedua pihak untuk dipertemukan guna meminta keterangan lebih jelas sehingga masyarakat tidak membuat persepsi yang salah mengenai video tersebut.

Sarly juga menjelaskan tidak ada intimidasi atau penekanan yang terjadi dari pihak mana pun.

(Tribunnews/TRIBUNNEWSWIKI.COM/Ka)

Sebagian artikel ini telah tayang di Tribunnews dengan judul Kasus Pencuri Cokelat dan Karyawan Alfamart Berakhir Damai, Tak Ada Intimidasi dan Penekanan



Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer