Squid Game 2: Lee Jung Jae Ungkapkan Semangatnya untuk Kembali Jadi Seung Gi Hoon

Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lee Jung Jae untuk drama Korea Squid Game (Netflix via mydramalist.com)

Lelaki yang memiliki tinggi 180 cm dan berat 68 kg ini bergolongan darah B.

Lee Jung Jae Resmi Bergabung dengan Agensi Besar Bertabur Bintang di Amerika Serikat (Soompi)

Lee Jung Jae bernaung di bawah agensi Artist Company.

Lee Jung Jae memulai kariernya sebagai model pada tahun 1993.

Peran film pertamanya adalah dalam "The Young Man" yang tayang tahun 1994.

Ia kemudian membintangi sejumlah drama Korea termasuk "Albatross" (1996), " An Affair" (1997), "Over the Rainbow" (2001), "Assassination" (2015), "Along with the Gods: The Two Worlds" (2017), " Along with the Gods: The Last 49 Days" (2018), "Deliver Us from Evil" (2020), dan masih banyak lagi.

Tidak hanya film, Lee Jung Jae juga memerankan berbagai drama seperti "Feelings" (KBS2, 1994), "Triple" (MBC, 2009), "Chief of Staff (JTBC, 2019), dan "Chief of Staff 2" (JTBC, 2019).

Aktor Lee Jung Jae juga berhasil memerankan karakter Seong Gi Hun dalam drama Netflix bertajuk "Squid Game".

Ia juga sukses meraih sejumlah penghargaan bergengsi di Korea Selatan, berkat aktingnya yang memukau.

(TRIBUNNEWSWIKI/Ka)



Penulis: Ika Wahyuningsih
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer