Makanan yang Harus Ada di Meja Makan Saat Sahur, Agar Kuat Berpuasa Seharian di Bulan Ramadan

Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi berpuasa

Minimalkan asupan berkafein seperti kopi, teh, cokelat, soda, dan sebagainya. Minuman berkafein dapat membuat mudah kencing, sehingga tubuh rentan dehidrasi saat puasa.

Baca: Simak Tips Merawat Bibir dan Kulit Agar Tetap Cantik & Sehat Selama Berpuasa

Makanan yang Harus Dihindari

Sementara itu, makanan yang harus dihindari saat sahur, melansir Halodoc yakni sebagai berikut.

Makanan yang Terlalu Manis

Mengonsumsi makanan yang terlalu manis akan membuat lebih cepat haus dan membuat perut kembung.

Ilustrasi permen, makanan manis (bobo.grid.id)

Kafein

Kandungan kafein dalam kopi dan teh dapat membuat dehidrasi dan tubuh menjadi lesu.

Maka dar itu sebaiknya kurangi kebiasaan mengonsumsi kopi atau teh ketika sahur.

Makanan yang Terlalu Asin dan Pedas

Konsumsi makanan terlalu asin atau pedas membuat ketidakseimbangan pada kadar sodium tubuh, sehingga membuat cepat haus.

Makanan Berlemak Tinggi

Makanan yang mengandung lemak tinggi dapat menghambat proses pengosongan perut yang bisa memicu sembelit maupun diare.

Baca: Simak Tips Mengatasi Bau Mulut saat Berpuasa oleh Dokter Sartari

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)

Baca selengkapnya terkait bulan Ramadan di sini



Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer