Hilang Misterius Sejak November 2021, Briptu Christy Polwan Manado Ditangkap di Hotel Kemang Jaksel

Penulis: Rakli Almughni
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Polwan di Manado bernama Briptu Christy yang kini menghilang hingga masuk dalam DPO

Profil Briptu Christy

Briptu Christy merupakan seorang perempuan yang lahir di Manado pada 26 Desember 1996.

Saat ini Briptu Christy masih aktif menjadi Anggota Korps Bhayangkara.

Briptu Christy bertugas sebagai bintara Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Polresta Manado.

Polwan ini memiliki tinggi badan 170 cm dengan berat badan 65 kg dan mempunyai rambut berwarana hitam yang lurus.

Briptu Christy menjadi perbincangan publik setelah ia dikabarkan kabur dari kewajibannya sebagai seorang anggota Polri.

Belum diketahui apa motif Briptu Christy meninggalkan sejak 15 November 2021.

Briptu Christy mulanya dikabarkan hilang, dan menjadi viral di medsos.

Akan tetapi, dari hasil penyelidikan, ternyata Briptu Christy telah kabur dari satuannya, dan menjadi buron.

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)

Baca lebih lengkap seputar berita terkait lainnya di sini



Penulis: Rakli Almughni
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer