Lowongan Kerja Astra Internasional Desember 2021 untuk Lulusan Minimal S-1

Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Logo Astra International

8. Memiliki kemampuan memimpin, rasa percara diri, dan keinginan untuk terus belajar.

Baca: Lowongan Kerja Kementerian Keuangan untuk Lulusan Minimal SMA/SMK Sederajat

Baca: Lowongan Kerja PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri untuk Lulusan SMK hingga S-1.

B. Center of Excellence - Venture Building Architect

Deskripsi pekerjaan:

  • Mendukung pengembangan usaha/produk baru dari tahap Discovery, Design, Build & Launch
  • Merancang riset konsumen dan memimpin design thinking workshop untuk memetakan customer journey dan titik kesulitan pelanggan
  • Menentukan customer value proposition dan mengembangkan daftar fitur, user stories, dan roadmaps
  • Mengumpulkan dan mengelola masukan produk melalui survei, pengujian konsep, alat analisis, atau pengujian A/B
  • Berkolaborasi dengan tim multidisiplin untuk cakupan, desain, uji konsep, dan memberikan solusi inovatif
  • Membuat business case dari peluang baru
  • Mengembangkan produk dan bisnis inovatif yang mengatasi permasalahan nyata pada pelanggan

Baca: Lowongan Kerja PT Rajawali Nusindo Desember 2021 untuk Lulusan D-3 dan S-1

Persyaratan:

  • Memiliki latar belakang dalam manajemen produk digital/operasi bisnis/pembangun usaha
  • Memiliki kemampuan untuk menunjukkan pemahaman tentang persyaratan bisnis dan implementasi teknologi dalam bisnis digital
  • Memiliki pengalaman dalam manajemen vendor teknologi untuk mengimplementasikan aplikasi/sistem
  • Memiliki orientasi pada detail. Berpengalaman dalam peluncuran produk digital baru
  • Memiliki pemahaman yang baik tentang praktik pengembangan perangkat lunak dan pengkodean merupakan nilai tambah
  • Memiliki pengalaman dalam mengelola proyek lintas fungsi
  • Memiliki kemampuan untuk secara konsisten nyaman tampil dinamis di bawah tekanan dan dalam lingkungan yang sangat cepat

Cara melamar

Anda dapat melamar melalui laman https://career.astra.co.id.

Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan PT Astra International.

Tidak ada biaya apa pun yang dibebankan kepada pelamar selama proses rekrutmen.

(Tribunnewswiki)

Baca lowongan kerja lainnya di sini



Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer