Ria Ricis Sebut Acara Lamaran hingga Pernikahannya dengan Teuku Ryan Akan Disiarkan Langsung di TV

Penulis: Rakli Almughni
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Teuku Ryan dan Ria Ricis

"Sama juga pengin ada seragam baju sekolah. Karena bagi aku, kita berdua punya sama-sama mungkin menurut orang kali masa-masa SMA itu masa-masa indah," kata Ria Ricis.

Ketika disinggung tentang alasan memilih konsep sekolah, adik Oki Setiana Dewi itu mengaku merindukan masa SMA.

Maka dari itu, mereka berdua ingin mengulang kembali masa-masa yang menurutnya indah tersebut.

"Jadi kayaknya kita pilih seragam yang SMA kayaknya lucu," ungkap Ria Ricis.

Ria Ricis dan Teuku Ryan mengaku baru memilih dua konsep tersebut untuk foto prewedding-nya.

Sementara itu, menjelang lamarannya, Ria Ricis mengaku segala persiapannya sudah mencapai hampir 100 persen.

Ria Ricis berujar bahwa hanya tinggal menunggu beberapa seragam yang masih dalam proses pembuatan.

"Persiapannya alhamdulillah semuanya udah terlaksana, tinggal menunggu beberapa seragam saja," kata Ria

"Karena seragamnya sampai hari ini masih ada yang baru ngukur juga. Jadi kita nunggu seragam aja," sambungnya.

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)

Baca lebih lengkap seputar Ria Ricis di sini



Penulis: Rakli Almughni
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer