Momen Lucu Presiden Jokowi Bertemu Warga Bernama Joko Widodo saat Tinjau Vaksinasi di Klaten

Penulis: Rakli Almughni
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Momen Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu warga bernama Joko Widodo saat meninjau vaksinasi Covid-19 di Klaten, Jawa Tengah, Senin (13/9/2021).

Pada momentum itu, Joko Widodo pun sempat membasuh tetesan air pada matanya.

Para warga juga kemudian mengingatkan ke Joko Widodo agar agar tidak menangis.

“Ra sah nangis (tidak usah menangis),” ujar seorang ibu di lokasi itu.

Di akun Twitter-nya, Presiden Jokowi juga menuliskan sebuah cuitan bahwa peserta vaksinasi yang memeiliki nama yang sama itu tengah menerima vaksinasi massal di Klaten.

"Mas Joko Widodo menerima vaksinasi massal di Klaten, Jawa Tengah, pagi ini," cuit Jokowi.

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)

Baca lebih lengkap seputar Presiden Joko Widodo di sini



Penulis: Rakli Almughni
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer