5. PRODUCT EXECUTIVE
Lokasi: Jakarta
Tugas
- Products Executive mempunyai fokus pengelolaan aktivitas Product Development baik untuk product baru (new products) maupun produk yang sudah ada (existing products).
- Bertanggung jawab atas ketepatan timetable (jadwal waktu) pengembangan produk baru sampai tahapan launching.
- Menentukan arah product development dan product improvement yang sesuai dengan target market.
- Menentukan arah strategy pengembangan untuk “ Brand in the next 1-5 years.
- Bertanggung jawab atas berbagai kegiatan marketing research baik kualitatif maupun kuantitatif terhadap produk dan konsumen agar diperoleh “consumer insights” yang relevan untuk pengembangan brand termasuk strategi komunikasi.
- Mengembangkan konsep STP yang tepat untuk brand dan mengembangkan objective dan strategy Marketing.
Baca: BUMN PT Kawasan Industri Wijayakusuma Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D-3 dan S-1
Persyaratan
- Pendidikan formal minimal S1 dari Universitas terkemuka, lebih disukai jurusan IPA atau Ekonomi dengan background SMA IPA.
- Pengalaman bekerja di Industri Manufacturing FMCG di bagian Brand Development/Product
- Development/Marketing min 1 thn atau minimum fresh graduate S1.
- Menguasai Bahasa Inggris, min Microsoft Office.
- Memiliki ide dan analisa untuk development masa yang akan datang.
- Memiliki keinginan yang kuat untuk capai target launch dan result oriented.
- Memiliki kecakapan komunikasi interpersonal yang baik dan kreatif.
- Mampu bekerja secara tim dengan load dan pressure yang tinggi.
- Mempunyai integritas dan dedikasi terhadap pekerjaan.
- Tanggung jawab dan berdisiplin tinggi & pro aktif.
Cara melamar
Masih ada banyak posisi yang tersedia dan dapat dilihat pada laman https://www.temposcangroup.com/id/career.
Anda dapat melamar melalui laman tersebut.
Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan PT Tempo Scan Pacific.
Tidak ada biaya yang dibebankan selama proses rekrutmen.
(Tribunnewswiki/Tyo)
Baca lowongan kerja lainnya di sini.