Pada hari pertama, jenis asesmen yang akan dikerjakan siswa diantaranya: Latihan (10 menit), literasi membaca (90 menit), dan survei karakter (30 menit).
Di hari kedua, siswa akan mengerjakan asesmen berupa: Latihan (10 menit), numerasi (90 menit), dan survei lingkungan belajar (30 menit).
Jadwal tersebut untuk siswa jenjang SMA, SMK, SMP dan sederajat. Untuk siswa SD, rincian kegiatannya seperti berikut ini:
- Hari pertama: Latihan (60 menit), literasi membaca (75 menit), dan survei karakter (20 menit).
- Hari kedua: Latihan (25 menit), numerasi (75 menit), dan survei lingkungan belajar (20 menit).
Baca: Telaga Remis
Baca: Candi Jawar
Mengutip Prosedur Operasional Standar (POS) AN 2021, berikut ini bentuk soal dan komponen Asesmen Nasional:
1.Bentuk soal Asesmen Nasional terdiri dari:
a.Bentuk soal objektif (Pilihan Ganda, Pilihan Ganda Kompleks, Menjodohkan, dan Isian Singkat).
b.Bentuk soal non objektif (Uraian).
2.Komponen AKM terdiri atas konten, level kognitif, dan konteks dengan rincian sebagai berikut:
a. Literasi Membaca:
- Teks Sastra/Fiksi dan Teks Informasi
b. Numerasi:
- Bilangan, Aljabar, Geometri dan Pengukuran, Data dan Ketidakpastian
a. Literasi Membaca:
- Menemukan informasi
- Menginterpretasi dan mengintegrasi