Sosok Kades Termuda di Madiun yang Meninggal karena Covid-19, Pemimpin yang Sering Turun ke Lapangan

Penulis: Rakli Almughni
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kepala Desa Tiron Kecamatan/Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Retno Setyowati. Kades cantik dan termuda di Madiun meninggal akibat Covid-19.

Dia mengatakan, saat ini kasus positif Covid-19 lagi melonjak di seluruh daerah.

Namun, seluruh kepala desa harus menjadi penanggung jawab wilayah sekaligus kepala satgas Covid-19 di lingkup desa.

Oleh sebab itu, dia meminta kepada seluruh kepala desa dan perangkat desa agar menjaga kesehatan dengan disiplin protokol kesehatan.

Apabila merasa kurang sehat, sebaiknya istirahat dan digantikan dengan aparat desa lainnya.

“Memang ini tugas yang mulia menyelamatkan masyarakat dari Covid-19, tetapi jangan lupa harus tetap menjaga kesehatan diri sendiri,” ucapnya.

Atas kejadian itu, keluarga besar DPMD Kabupaten Madiun turut berbelasungkawa.

Mereka merasa kehilangan atas meninggalnya dua kepala desa tersebut.

Joko berharap tidak ada lagi kepala desa di Kabupaten Madiun yang meninggal karena terkena Covid-19.

Baca: Kades Desa Miliarder di Tuban Tak Yakin Warganya Bangkrut: Uang Warga Banyak, Masih Miliaran

Baca: Perjalanan Karier dr Novilia Sjafri Bachtiar, Ketua Tim Uji Klinis Vaksin Sinovac yang Meninggal

(tribunnewswiki.com/RAK, Surya.co.id/Putra Dewangga Candra Seta)

Baca lebih lengkap seputar berita terkait lainnya di sini

 


Penulis: Rakli Almughni
Editor: Archieva Prisyta
BERITA TERKAIT

Berita Populer