Data Gugatan Bocor, Terungkap Sosok W yang Gugat Rezky Aditya Adalah Wenny Ariani

Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Data Gugatan Bocor, Terungkap Sosok W yang Gugat Rezky Aditya Adalah Wenny Ariani


Dirinya berharap semoga gugatan tersebut bisa menjadi perhatian bagi majelis hakim.

Ia berharap besar gugatan itu dapat dikabulkan nantinya.

"Sehingga kita juga besar harapan kepada Yang Mulia majelis hakim nantinya,"

"Dan kami yakin bahwa sesuai dengan prinsip hukum yang dianut secara universal di dunia manapun, di belahan bumi ini tentang prinsip hukum 'siapa pun tidak bisa mengeruk keuntungan terhadap perbuatan yang dilakukannya kepada orang lain, dan orang lain tersebut tidak bisa menanggung kerugian akibat dari perbuatan orang tersebut," beber Muhammad Anwar Sadat.

Disinggung gugatan W yang baru dilayangkan saat ini, Anwar mengatakan ada banyak faktor yang mempengaruhinya.

Hal itu menurut dia hanya bisa dijelaskan langsung oleh kliennya.

Baca: Citra Kirana

Baca: Rezky Aditya

Citra Kirana, Rezky Aditya dan anak mereka. (nstagram.com/citraciki)


Seperti diberitakan sebelumnya, seorang wanita berinisial W mengaku memiliki anak dari Rezky Aditya.

W dan Rezky tidak pernah menikah namun pernah tinggal bersama pada 2012-2013.

Setelah anaknya lahir, Rizky Aditya disebut tak pernah menghubungi W.

Kini W muncul untuk meminta pertanggungjawaban Rezky Aditya dan memintanya mengakui sang anak.

(Tribunnewswiki.com/Saradita)



Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
BERITA TERKAIT

Berita Populer