Belum Genap 2 Tahun Menikah, Lulu Tobing Gugat Cerai Bani Maulana Mulia

Penulis: Rakli Almughni
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lulu Tobing dalam premier film Dua Garis Biru, ia berperan sebagai Ibu dari Dara.

Sejak menjadi bagian dari keluarga Cendana, Lulu Tobing jarang terlihat di layar kaca.

Tidak hanya itu, kehidupan pribadinya juga jarang terekspos media.

Lulu Tobing mengawali karier di dunia hiburan tanah air dengan mengikuti ajang pemilihan Gadis Sampul pada tahun 1992.

Lulu Tobing adalah aktris seangkatan Ari Wibowo dan Feby Febiola.

Lulu Tobing mulai di kenal luas oleh publik kala membintangi sinetron 'Tersanjung'.

Di sinetron tersebut, Lulu Tobing beradu akting bersama Ari Wibowo dan beberapa artis lainnya.

Sebelumnya Lulu Tobing pernah membintangi film 'Aku Ingin Menciummu Sekali Saja' pada tahun 2002.

Di masa kepamorannya, Lulu Tobing lebih banyak membintangi sinetron.

Kendati sering berperan di sinetron, Lulu juga pernah membintangi beberapa film yaitu 'Negeri 5 Menara' di mana berperan sebagai Amak, 'Dua Garis Biru' berperan sebagai Rika, ibu dari Dara, dan 'Yang Tak Tergantikan'berperan sebagai Aryati, ibu tunggal dari Bayu, Tika dan Kinanti.

(tribunnewswiki.com/Rakli/Dinar, Wartakotalive.com/Arie Puji Waluyo, Tribun Seleb)

Baca lebih lengkap seputar Lulu Tobing di sini



Penulis: Rakli Almughni
Editor: Putradi Pamungkas
BERITA TERKAIT

Berita Populer