Polisi Tangkap Pelaku Mutilasi Perempuan di Banjarmasin, Motif: Pelaku Kesal pada Korban

Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kapolresta Banjarmasin, Kombes Pol Rachmat Hendrawan dan Wakil kapolresta, AKBP Sabana Atmojo,serta Kasat Reskrim, Kompol Alfian Tri Permadi ungkap kasus pembunuhan di Jalan Belitung Darat, Kamis (3/6/2021) pagi.

Sebelumnya, warga menemukan jenazah seorang perempuan dalam kondisi tanpa kepala di sebuah rumah kosong di Banjarmasin.

Polisi kemudian melakukan olah TKP, sementara jenazah korban langsung dibawa ke rsud ulin Banjarmasin untuk diotopsi.

Polisi menemukan pakaian serta sandal milik korban.

Selain itu juga ditemukan botol air kemasan yang masih tercium aroma alkohol.

(Tribunnewswiki.com/Saradita, Banjarmasinpost.co,id/Norr Masrida)



Penulis: saradita oktaviani
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
BERITA TERKAIT

Berita Populer